TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Meraih sebuah kesuksesan memang pastinya tak semudah membalikan kedua telapak tangan. Butuh perjuangan ekstra keras untuk menggapai kesuksesan. Hal inilah yang telah dilakoni oleh Edy Ongkowijaya. Warga Indonesia kelahiran 1977 ini merasakan betul pahitnya perjuangan dan ombak pasang surut…
Hidup senang pernah dirasakan Edy Ongkowijaya sebagai anak yang terlahir dari keluarga pengusaha otomotif. Hingga kemudian ia diminta orang tuanya tidak melanjutkan sekolahnya di Singapura karena bisnis ayahnya bangkrut. Justru bangkrutnya bisnis orang tuanya jadi titik balik dalam hidupnya. Inilah…
Banyak kisah pengusaha sukses yang mulai dari nol dan harus melewati jalan panjang dan berliku. Seperti halnya Edy Ongkowijaya, pengusaha kuliner D’Penyetz yang memiliki jaringan bisnis di 5 negara. Sang maestro bisnis kuliner ini butuh perjuangan ekstra keras, sebelum akhirnya…
Edy Ongkowijaya successfully introduced Ayam Penyet, the Authentic Indonesian Food, in Singapore dy Ongkowijaya successfully introduced Ayam Penyet, the Authentic Indonesian Food, in Singapore FROM 2012 until 2019, Edy Ongkowijaya succeeded in opening around 128 D’PENYETZ branches in Singapore, Indonesia,…